Sangatta – Kabupaten Kutai Timur mempunyai banyak potensi sumber daya yang dapat diolah menjadi bahan baku untuk industri. Salah satu potensi tersebut adalah pisang, yang selama ini melimpah di Kutai Timur dan telah masuk pasar ekspor ke berbagai negara tetangga Indonesia.
Kutim Berencana Gandeng Nestle untuk Membangun Pabrik Bubuk Pisang
Kaltim, Kutai Timur -Kutim, Video1684 Dilihat